13 Februari 2025

Jaga Kamtibmas Kondusif, BhabinKamtibmas Polsek Pontang Polres Serang Lakukan Sambang Desa18

1 min read

Polres Serang – Sinergitas dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat ditunjukkan oleh yang bertugas sebagai pembina desa yakni Bhabinkamtibmas Polsek Pontang yang sedang melakukan sambang di Desa Sukanegara, Senin (13/1/2025).

Seperti yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas Polsek Pontang, keduanya bertugas sebagai pembina Desa Sukanegara, keduanya kompak melaksanakan sambang kepada warga di lingkungan desa binaannya.

Dalam kegiatan sambang ini tampak berdialog dengan warga yang ditemui membahas seputar keamanan dan ketertiban masyarakat baik secara khusus ditingkat lingkungan maupun secara umum.

” Kami sampaikan imbauan kamtibmas serta mengajak warga bersama – sama menjaga keamanan lingkungan dengan cara aktif melakukan Ronda Siskamling secara bergilir, selain itu kami juga mengimbau kepada para orang tua yang memiliki anak usia remaja agar mengawasi pergaulan anak-anaknya terkait maraknya kenakalan remaja seperti Tawuran dan Gangster”. Jangan sampai anak – anak kita salah pergaulan yang dapat merugikan dirinya sendiri dan orang lain. Ungkap Bhabinkamtibmas Polsek Pontang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *